Jakarta, Banyumas.News – Lagu Fantasize dari Ariana Grande tiba-tiba bocor ke publik sebelum perilisan resmi pads Juni 2023. Ariana Grande menjelaskan melalui akun TikTok-nya, lagu ini awalnya dibuat untuk sebuah girl group, dan ia berharap para penggemar tidak menyebarkan lagu tersebut.
Namun, media sosial bekerja dengan cepat dan lagu ini segera menyebar luas ke berbagai platform. Para penggemarnya sangat antusias meskipun lagu Fantasize bocor sebelum perilisan resmi.
Lagu Fantasize menggambarkan perasaan seorang wanita yang tertarik pada pria yang sudah memiliki pasangan dan terus berfantasi untuk bersamanya.
Dia sering kali membayangkan tentang bagaimana hidupnya akan berbeda jika pria itu menjadi bagian dari hidupnya. Sadar hal ini tidak baik, pada akhirnya ia memutuskan untuk menghentikan upayanya untuk merebut hati pria tersebut karena pria itu masih setia pada pasangannya.
Berikut ini lirik lagu Fantasize dari Ariana Grande dan terjemahannya.
Lirik Lagu Fantasize dari Ariana Grande
A few weeks ago
I saw you front row
And my heart stopped at the sight (Ooh, yeah)
Thought you were solo (Thought you were solo)
But you got a girl though (But you got a girl though)
And my life ain’t been the same
Been feelin’
Mentally, physically weak (Uh-uh, uh-uh)
Boy’s blowin’ up my phone (Uh-uh, uh-uh, uh)
But he just ain’t you, oh, baby
I’m meant to be on my own (Uh-uh, uh-uh)
But just before I call (Uh-uh, uh-uh, uh)
There’s something you should know
And boy, I
Baca Juga: Lirik Lagu Drivers License dari Olivia Rodrigo dan Terjemahannya
I fantasize about it all the time
If you were mine
I’d give this pussy to you, nine-to-five, five-to-nine
Try to behave, but I’m feelin’ some type of way
That just ain’t me
A few months later
You’re still togеther (Oh, babe)
And you just can’t tell mе why (Why)
So, boy, stop pretendin’, yeah
‘Cause I won’t keep waitin’
I’m out the door, bye, bye, bye (Totally leaving right now)
Been feelin’
Mentally, physically weak (Weak) (Uh-uh, uh-uh)
Boy’s blowin’ up my phone (Uh-uh, uh-uh, uh)
But he just ain’t you, oh, baby (You)
I’m meant to be on my own (I’d rather be on my own)
(Uh-uh, uh-uh)
But just before I go (I go) (Uh-uh, uh-uh, uh)
There’s something you should know (Should know)
And boy, I
I fantasize about it all the time
If you were mine (If you were mine, baby)
I’d give this pussy to you, nine-to-five, five-to-nine
Try to behave, but I’m feelin’ some type of way
That just ain’t me
Terjemahan Lirik Lagu Fantasize dari Ariana Grande
Beberapa minggu yang lalu
Aku melihatmu paling depan
Dan hatiku seolah berhenti saat melihat (ooh, ya)
Ku kira kau lajang (Ku kira kau lajang)
Tapi kau sudah memiliki seorang gadis (kau sudah memiliki seorang gadis)
Dan hidupku tak akan sama lagi
Karena sudah pernah merasakan
Secara mental, secara fisik melemah (uh-uh, uh-uh)
Lelaki itu terus menerus menghubungiku (uh-uh, uh-uh, uh)
Tapi dia bukan kamu, oh, sayang
Aku memang ditakdirkan untuk sendirian (uh-uh, uh-uh)
Tapi sesaat saja sebelum aku menelepon (uh-uh, uh-uh, uh)
Ada sesuatu yang harus kau ketahui
Dan sayang, aku
Baca Juga: Lirik Lagu Drama dari Aespa dan Terjemahannya
Aku berfantasi tentang ini setiap saat
yaitu bahwa kau milikku
Aku akan memberikan milikku ini kepadamu, jam sembilan sampai jam lima, sembilan sampai lima
Mencoba untuk bersikap baik, tapi aku merasakan berbagai hal
Itu bukanlah diriku
Beberapa bulan kemudian
Kau masih bersama-sama (oh, sayang)
Dan kau tidak bisa mengatakan padaku mengapa (mengapa)
Jadi sayang berhentilah berpura-pura
karena aku tak akan menunggu lebih lama lagi
aku akan pergi, dadah, dadah, dadah (benar-benar pergi kali ini)
Sudah pernah merasakan
Secara mental, secara fisik melemah (uh-uh, uh-uh)
Lelaki itu terus menerus menghubungiku (uh-uh, uh-uh, uh)
Tapi dia bukan kamu, oh, sayang
Aku memang ditakdirkan untuk sendirian (uh-uh, uh-uh)
Tapi sesaat saja sebelum aku pergi (uh-uh, uh-uh, uh)
Ada sesuatu yang harus kau ketahui
Dan sayang, aku